Skip to main content

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog / Website

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog / Website

Dengan semakin banyaknya blogger baru bermunculan belakangan ini. Maka menimbulkan persaingan dalam dunia blogging meningkat. Atmosfer persaingan pun sangat kentara sekali. Mungkin ada beberapa blogger yang menggunakan cara yang tidak sesuai pada jalannya. Dari membuat blog copas, menggunakan bot untuk mendatangkan visitor blog, dan beberapa teknik lainnya. Cara meningkatkan pengunjung blog yang tidak wajar, sudah banyak terjadi sekarang ini.


Pengunjung Blog

Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan traffic blog, tapi akan lebih baik menggunakan cara yang organik dan alami. Karena cara ini akan membuat jumlah pengunjung blog anda semakin bertambah. Dan tetap akan bertahan. Sangat berbeda jika anda menggunakan bot untuk meningkatkan pengunjung blog.
Dalam artikel saya kali ini akan menjelaskan beberapa point penting untuk meningkatkan pengunjung blog

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog / Website


1. Meningkatkan Traffic Blog Dengan Melakukan Blogwalking

Istilah blogwalking ada kegiatan blogger berkunjung ke blog milik blogger lain dengan meninggalkan url link blog didalam komentar. Hal demikian akan produktif apabila anda dalam berkomentar tidak melakukan spam. Yang dapat melakukan pemilik blog.
Pelajari lebih lanjut Cara Melakukan Blogwalking Yang Baik

2. Promosikan Blog Anda Di Media Sosial

Manfaatkan semua yang ada guna meningkatkan jumlah pengunjung blog anda. Media sosial salah satunya, dengan banyaknya pengguna media sosiap seperti facebook dan twitter membuat peluang anda untuk meningkatkan pengunjung blog sangat besar.

3. Tingkatkan Jumlah Pengunjung Blog Melalui YouTube

Setiap hari jutaan pengguna internet menonton video melalui YouTube. Hal demikian menjadi peluang untuk mempromosikan blog secara gratis namun sangat efekti. Apa saja yang harus dilakukan untuk meningkatkan pengunjung blog melalui YouTube.
pelajari lebih lanjut Cara Meningkatkan Traffic Blog Melalui YouTube

4. Optimalkan SEO Blog

Dari sekian cara yang kita pelajari cara inilah yang mengharuskan seorang blogger mempunyai kemampuan tentang search engine optimization (SEO). Cara yang satu ini bisa dikatakan sangat rumit karena ada beberapa hal yang harus dipelajari. Salah satunya adalah SEO OnPage.
Pelajari juga tentang Apa Itu SEO OnPage
Itulah beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk meningkatkan pengunjung blog / website. Mungkin anda mempunyai pendapat yang berbeda tentang empat point diatas? Silahkan berikan saran dan kritik anda melalui kolom komentar yang tersedia. Sungguh sangat bahagia bisa berbagi dengan anda

Comments

Post a Comment

Terima kasih sudah meluangkan waktunya untuk berkomentar dan memberikan masukkan untuk saya. Namun saya mohon maaf kalau tidak dapat membalas semua komentar yang ada.

Popular posts from this blog

7 Platform Untuk Membuat Website Pribadi Anda

7 Platform Untuk Membuat Website Pribadi Anda - Apakah Anda ingin memulai blogging? Ketika Anda baru mulai untuk membuat blog Anda, Anda mungkin merasa kewalahan dengan platform blogging yang akan anda gunakan. dengan banyak pilihan platform yang dapat anda gunakan untuk host blog anda. Dalam posting ini, saya akan memberikan daftar platform blogging terbaik yang dapat Anda gunakan sebagai platform blog Anda. Masing-masing memiliki keunikan dan keunggulan sendiri. Dan jika Anda akan mengambil pilihan, maka daftar ini akan pasti banyak membantu Anda.

Platform Blog Gratis Kualitas Premium

Untuk anda yang ingin memulai dunia blogging wajib anda ketahui platform blog gratis . Walaupun gratis tapi kualitasnya sangat hebat. Ada banyak platform yang bisa anda gunakan, namun hanya beberapa saja yang mudah digunakan. Untuk anda yang ingin make money from blogging, ini bukan hal yang mustahil walaupun gratisan. Blog gratis menghasilkan uang untuk anda? Hebat bukan! Berikut beberapa platform yang dapat anda gunakan untuk membuat blog. Blog Gratis kualitas premium

Update Jadwal Bola Terbaru Sabtu 3 Desember 2016

Update jadwal bola terbaru tayang langsung di tv - kali ini saya akan update jadwal tv untuk hari sabtu tanggal 3 desember 2016. banyak sekali pertandingan menarik pada hari sabtu ini yang jangan sampai sobat lewatkan, prtandingan demi pertandingan akan menemani akhir pekan sobat sobat semua, yuk baca selengkapnya jadwal bola terbarunya... lionel mesi SABTU, 3 DESEMBER 2016 PIALA AFF 2016 19:00 I Indonesia - Vietnam I RCTI & Fox Sports SERIE A ITALIA 02:30 I Napoli - Inter Milan I Trans 7